Diet | Rahasia Kesuburan

4 Jenis Diet yang Hits di Tahun 2020, Sudahkah Kamu Mencobanya?

Saat ini banyak orang yang belomba-lomba melakukan diet dengan berbagai macam tujuan. Ada yang ingin memperbaiki penampilan, demi kesehatan, ataupun demi “ikutan trend” tertentu. Sebenarnya, apapun tujuan dietmu sah-sah saja ya sobat RK, sepanjang diet itu dilakukan dengan benar dan tetap mengutamakan kesehatan. Nah, ada gak nih di antara kalian yang sudah menjalankan diet? Untuk tau beragam jenis diet yang sedang  hits di tahun 2020, langsung aja simak artikel berikut ya, Sobat RK!

5 Jenis Makanan Bagi Penderita Kista Ovarium

Kista ovarium adalah suatu kantung berisi cairan yang tumbuh di dalam ovarium. Penyebab kista ovarium adalah karena adanya gangguan pembentukan hormon pada hipotalamus. Gangguan ini dapat disebabkan oleh beberapa faktor seperti siklus menstruasi yang tidak teratur, menstruasi dini, dan juga meningkatnya distribusi lemak di tubuh. Hal tersebut dapat dipengaruhi oleh jenis makanan yang kita konsumsi. Let’s find out jenis makanan apa saja yang baik untuk dikonsumsi oleh penderita kista ovarium!

Bolehkah Melakukan Cheat Day Saat Diet?

Untuk kamu yang sudah berminggu-minggu melakukan diet tertentu, pasti rindu berat dengan makanan-makanan yang menggugah selera, seperti jajan junk food atau nyemil popcorn di malam hari. Bahkan, kangen berat ini bisa melemahkan motivasi kamu untuk menurunkan berat badan. Maka muncullah yang namanya cheat day, alias hari dimana kamu bisa makan bebas, tapi program diet kamu tetap berjalan. Wah, apakah bisa seperti itu? Lalu, bagaimana pula caranya menjaga diet meskipun lagi cheat day? Ini dia jawabannya!

Inilah 6 Langkah Menurunkan Berat Badan dalam 7 Hari!

inilah-6-langkah-menurunkan-berat-badan-dalam-tujuh-hari

Godaan demi godaan yang datang bisa memengaruhi berat badan kamu hingga mengalami kegemukan dan obesitas. Kamu dituntut harus bisa melawannya demi menjaga berat badan tetap ideal dan sehat. Mau tau caranya? Let’s check it out! Sebagian besar orang masih mengalami kesulitan untuk menjaga berat badannya, terutama menurunkan berat badan mencapai ideal. Banyak sekali faktor-faktor yang menyebabkan orang […]