pcos berisiko terkena gangguan kesehatan lainnya Archives | Rahasia Kesuburan

Waspada ! Ternyata PCOS Bisa Berisiko Terhadap Penyakit Lain

Waspada ! Ternyata PCOS Bisa Beresiko Terhadap Penyakit Lain

Sindrom Ovarium Polikistik (SOPK) atau biasa disebut Polycystic Ovary Syndrome (PCOS) adalah gangguan endokrin yang paling umum yang menyerang wanita usia reproduksi. Kondisi ini menyebabkan terganggunya proses ovulasi masa subur wanita akibat dari adanya gangguan fungsi organ ovarium. Selain itu, penyakit ini juga ditandai dengan wanita yang memiliki kadar hormon laki-laki (androgen) yang lebih tinggi. Sehingga, dapat mengganggu keseimbangan hormon reproduksi wanita terutama hormon estrogen.